Sunday 14 August 2022

Rekrutmen Abdi Negara Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) Kementerian Agama RI Agustus 2022

August 14, 2022
Loker Lembaga menjadi pusat informasi lowongan kerja lembaga-lembaga pemerintah baik skala lokal, regional, maupun nasional. Loker Lembaga hadir untuk menyajikan informasi peluang berkontribusi menjadi abdi negara atau karyawan negara. Loker Lembaga merupakan salah satu anak media informasi dari Loker BUMN 45 yang berfokus untuk memberikan informasi lowongan kerja lembaga-lembaga negara secara terpadu.
Menjadi abdi negara adalah hal yang sangat mulai dikarenakan setiap abdi negara wajib memiliki rasa nasionalis yang tinggi. Selain rasa nasionalis yang tinggi, abdi negara juga memiliki peran penting dalam bermasyarakat, yaitu sebagai fasilitator kebutuhan masyarakat atau menjadi pelayan masyarakat. Oleh karenanya, Loker Lembaga dengan bangga menginformasikan bahwa saat ini lembaga negara Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) Kementerian Agama RI  sedang membuka peluang dan membutuhkan seorang calon abdi untuk bergabung mengabdi dengan rincian kualifikasi sebagai berikut:




Pendamping PPH Gelombang I
  • Pendamping PPH merupakan proses verifikasi dan validasi pernyataan kehalalan oleh Pelaku Usaha (Self Declare)

Persyaratan :
  • Warga Negara Indonesia
  • Beraga Islam
  • Kartu Tanda Penduduk (KTP)
  • Berpendidikan paling rendah lulusan MA/SMA atau sederajat disertai Ijazah
  • Memiliki wawasan luas dan memahami syariat mengenai kehalalan Produk
  • Memiliki rekenin Bank yang masih berlaku
  • Benefit : Insenfit Pendamping

Kuota rekrutmen Pendamping PPH per provinsi, sebagai berikut:
  • Bali : 242 orang
  • Banten : 100 orang
  • DI Yogyakarta : 114 orang
  • DKI Jakarta : 318 orang
  • Jawa Barat : 3.600 orang
  • Jawa Tengah : 800 orang
  • Jawa Timur : 239 orang
  • Kalimantan Timur : 11 orang
  • Kepulauan Bangka Belitung : 33 orang
  • Riau : 17 orang
  • Sulawesi Tengah : 400 orang
  • Sumatera Selatan : 205 orang
  • Sumatera Utara : 100 orang

Periode pendaftaran 15 s.d 31 Agustus 2022




Apabila Sobat abdi memenuhi kualifikasi, silakan mendaftar dengan mengikuti prosedur berikut klik

0 Comments:

Post a Comment